Laman

SELAMAT DATANG DI BLOG ANEKACARADANINFO@BLOGSPOT.COM JANGAN LUPA BERKUNJUNG KEMBALI

Thursday, March 21, 2013

klasifikasi ikan gurami

Ikan gurami merupakan salah satu ikan air tawar yang banyak hidup di perairan indonesia dan sangat digemari masyarkat karena rasanya yang gurih. Berdasarkan beberapa sumber yang saya baca, berikut adalah klasifikasi ikan gurami

  • Kingdom : animalia
  • Filum : chordata
  • kelas : actinopterygii
  • ordo : perciformes
  • famili : osphronemidae
  • genus : osphronemus
  • spesies : O. gorami
Pengertian
  1. Animalia : semua makhluk hidup yang termasuk dalam katagori hewan atau binatang.
  2. Chordata : Semua hewan yang memiliki penyokong atau penyangga didalam tubuh
  3. Actinopterygii : hewan yang memiliki sirip yang di tunjang oleh duri panjang yang lentur.
  4. Perciformes : ikan yang bentuk tubuhnya lebar atau agak silindris,  bersisik stenoid, pada sirip pelvik satu duri dan lima jari - jari.

No comments:

Post a Comment